16 Januari 2025

Spesifikasi Yamaha SMAX 160 CC, Lubang Tanki pada Dasboard – Bagasi Lega

Ototekno
Yamaha SMAX 160 CC.
Yamaha SMAX 160 CC.

AWESH.id– Yamaha meluncurkan SMAX 160 yang digadang – gadang bakal menggeser NMAX 155.

Dari segi tampilan, SMAX mengusung desain sporty dan elegan. Motor ini membawa sistem pencahayaan full LED dan fairing depan yang keren.

Melansir otoinfo, Panel instrumen digital skutik SMAX hadir lebih sporty dan sedap dipandang. Motor ini juga mengusung fitur weight connect layaknya NMAX. Namun, SMAX hadir dengan lubang tangki di dasboard dan dilengkapi port pengisian daya.

Baca juga: Supernova Orange Meluncur Seharga Rp 4.899.000

Untuk pengereman, skutik ini mengusung rem Anti – lock Braking System (ABS) dual channel.

Posisi berkendara juga lebih trendi dengan ditunjang sistem suspensi dan pengereman yang mumpuni. Apalagi dapur pacunya membawa mesin berkapasitas 160 CC yang tentu saja makin mumpuni saat dilendarai.

Mengutip Autofun, skutik ini membawa ruang penyimpanan super lega dengan kapasitas penyimpanan 32 liter. Ruang penyimpanan tersebut cukup panjang dan lebar.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Ke Atas